Video iklan Red Bull yang sempat menuai kecaman baik dari masyarakat internasional maupun nasional membuat tiga institusi di lingkungan Candi Borobudur mengevaluasi berbagai macam hal. Salah satunya, adalah evaluasi mengenai paket sunrise dan juga jam masuk pengunjung pertama...
Read more
Kalangan legislatif dan lembaga swadaya masyarakat (LSM) menilai adanya evaluasi paket sunrise dan jam kunjungan ke Candi Borobudur, pasca beredarnya video parkour, sebagai sebuah hal yang wajar. Mereka juga meminta agar pengawasan di Candi Borobudur lebih diperketat pasca...
Read more
March 25th, 2016 | by
IdaIkuti dan saksikan kisah romantisme Jimmy & Lisa dalam petualangan mereka di Borobudur yang akan ditayangkan di Youtube mulai bulan Agustus 2016 Kisah dari Jimmy dan Lisa ini adalah sepasang pemuda pemudi dari Jakarta yang sedang Liburan di Borobudur, dengan sebuah Vespa...
Read more
March 23rd, 2016 | by
IdaTerkait iklan komersial produk minuman Red Bull yang memperlihatkan aksi parkour di Candi Borobudur, pemerintah diminta serius menyikapi masalah ini. “Sudah selayaknya Pemerintah Indonesia maupun Badan Dunia UNESCO menyikapi kasus ini dengan menempuh jalur Hukum....
Read more
March 23rd, 2016 | by
IdaKalangan akademisi dan juga pengamat pariwisata menilai penyelenggaraan sejumlah event di Candi Borobudur baik budaya maupun kegiatan lainnya diharuskan bertaraf internasional. Hal ini, agar tingkat kunjungan wisatawan luar negeri bisa terus digenjot dan mendatangkan...
Read more
March 20th, 2016 | by
IdaKawasan Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah gelap gulita pada Sabtu (19/3) malam selama satu jam dari pukul 20.30 hingga 21.30 WIB untuk gerakan Earth Hour dalam kampanye hemat energi. Direktur Pemasaran World Wide Fund for Nature (WWF) Indonesia, Devy Suradji, di...
Read more
March 18th, 2016 | by
IdaSEBUAH karya teater kontemporer berjudul ‘Kera Sakti’ digelar di Taman Wisata Candi Borobudur. Dalam karya sastra “Journey to the West” (Perjalanan ke Barat), Kera Sakti sebagai tokoh utama, dikenal dengan nama Sun Go Kong. Ceritera ini terkenal di wilayah Asia....
Read more
Untuk pertama kalinya, sebuah kontes yang melibatkan putri-putri daerah diselenggarakan dalam kaitannya seluk-beluk buah durian. Pemilihan Putri Durian Candimulyo 2016, demikian nama kontes itu, digelar di kawasan durian terpadu Desa Kebonrejo, Kembaran, dan Tegalsari di...
Read more
February 14th, 2016 | by
IdaKementerian Pariwisata akan mencoba mempromosikan Candi Borobudur di Magelang, Jawa Tengah melalui program “Trail of Civilization”. Program tersebut merupakan kerja sama negara-negara anggota ASEAN yang memiliki jejak peninggalan peradaban Buddha. “Kita mendukung adanya...
Read more
February 8th, 2016 | by
IdaFASILITAS CANDI BOROBUDUR a) Fasilitas Area Taman Museum Karmawibangga / Borobudur Museum ini menampilkan beragam informasi mengenai Candi Borobudur dari sudut pandang sejarah, arkeologi, arsitektur, lingkungan, dll. Beragam artifak yang ditemukan di sekitar Candi...
Read more